Sharing is Caring

Cara memperbaiki URL tidak di Ikuti di Sitemap Google Webmaster

Cara memperbaiki URL tidak di Ikuti di Sitemap Google Webmaster. Jika anda berblogging menggunakan platform blogspot atau blogger yang di custom domain, masalah URL tidak di ikuti sangat mungkin terjadi. Karena dalam custom domain pasti terjadi dualisme yaitu dengan WWW atau tanpa WWW. Namun masalahnya, di mata google webmaster, custom domain dengan www atau tanpa www terlihat sebagai 2 blog berbeda kecuali jika sudah di setting redirect dari yang satu ke yang kelain. Inimerupakan cara paling mudah untuk memperbaiki URL tidak di ikuti di google webmaster yang di karenakan penggunaan cudtom domain. Lalu bagaima caranya men-direct custom domain tanpa www ke pada yang memiliki www?

Cara memperbaiki URL yang tidak di ikuti

Cara memperbaiki URL tidak di perbaiki di sitemap google webmaster dapat di lakukan dengan masuk ke setelan google webmaster tool lalu centang tampilan URL yang anda pilih. Tetapi.. ada tetapi nya  lho, sebelum mensetting tampilan URL yang anda inginkan, anda harus pastikan bahwa kedua tipe custom domain tersebut sudah terverifikasi sebagai milik anda. Kalau tidak, maka akan saat di klik tombol simpan, maka akan keluar peringatan segitiga berwarna kuning yang menyatakan bahwa URl belum terverifikasi.
Karena itu, sebelum melakukan setting tampilan URL, pastikan custom domain blog anda baik yang www,,dtebu.com atau dtebu.com sudah terdaftar di google webmaster anda, maka ikuti langkah-langkah berikut ini.
Cara verifikasi situs ber custom domain
  1. Masuk ke akun google webmaster anda
  2. Pilih tombol TAMBAHKAN SITUS
  3. Tulis URL bloganda yang belum terdaftar misal bloganda.com
  4. Lalu verifikasi kepemilikan. Untuk mengetahui bagaimana cara memasang google webmaster verifikasi di wordpress dapat di baca di SINI.
  5. Lalu verifikasi.
Setelah custom blog anda sudah terverifikasi baik yang www dan tanpa www baru bisa mensetting tampilan URL. Caranya adalah:
Cara setting tampilan Domain
  1. Login ke akun Google webmaster
  2. Klik tanda bunga di ujung kanan atas
  3. Pilih Setelan situs
  4. Pilih tampilan domain yang di inginkan
  5. Save.
Jika ok, maka akan muncul notifikasi bulatan berwarna hijau degan tanda tik di tenggahnya. Selesai sudah. Jangan lupa untuk submit sitemap stelahnya.
Bagikan :
Loading...
Back To Top